PEMBUKAAN KEMAH BAKTI DAN PELANTIKAN BANTARA  MAN 1 KARANGANYAR

Karanganyar (10/06/023). Berakhirnya PAT atau Penilaian Akhir Tahun, berakhir pula agenda pembelajaran di semester 2, demikian juga agenda rutin dan wajib dari pramuka khususnya kelas X, yaitu diakhiri dengan mengadakan perkemahan dan pelantikan. Adapun Nama bantara di MAN 1 Karanganyar yaitu, Kyai Ageng Karang dan Pangeran Samber Nyawa. Kegiatan ini berlangsung 3 hari, yaitu 9 -11 juni 2023. Pada acara pembukaan kali ini diantaranya Pembina upacara Dr. Lanjar Utami, M.Pd., peserta upacara bapak ibu guru MAN 1 Karanganyar, serta 456 siswa.

Pada agenda ini kerawuhan Lurah Lalung  bapak  Faridh, S.IP, bahwa beliau sangat mendukung acara semacam ini karena dapat menciptakan jiwa-jiwa yang bertanggung jawab, mandiri dan peduli lingkungan. Ucapan terima kasih juga jika para peserta untuk selalu  menjaga kebersihan lingkungan, pungkasnya.

MAN 1 Karanganyar – HUMAS

(LA_jurnalis)

Related posts