Bursa Kerja Khusus (BKK) Merupakan sebuah lembaga yang dibentuk oleh sekolah menengah Kejuruan negeri dan susata sebagai unit pelaksanaan yang memberikan pelayanan dan informasi tentang lowongan pekerjaan,penyaluran dan penempatan tenaga kerja. Tujuan diadakan BKK ini aalah sebagai wadah dalam mempertemukan tamatan dengan dunia kerja yang telah bekerjasama dengan perusahaan,selain itu memberikan layanan kepada tamatan sesuai dengan tugas dan fungsi masing-masing seleksi sesuai yang ada dalam BKK.

Lowongan PekerjaanKeterangan
Penerimaan Perwira Plajurit TNI
Loker LAZIS MU
Klik Daftar Untuk Daftar
Lowongan Kerja PT.KIAS
Klik daftar Untuk Mendaftar